Informasi Pendaftaran CPNS Kemenkumham Terbaru

Informasi Pendaftaran CPNS Kemenkumham Tahun 2016 ~ Pada kesempatan ini, admin akan berbagi informasi bagi anda yang mencari informasi berkenaan dengan penerimaan CPNS di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Khususnya bagi anda yang mencari apakah Kemenkumham juga membuka Pendaftaran CPNS tahun 2016 ini. Dapat kami katakan bahwa sampai saat ini belum ada informasi resmi yang berkenaan adanya penerimaan CPNS tahun 2016 di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM. Tetapi berdasarkan informasi yang kami terima, pada bulan Oktober ini akan diputuskan apakah tahun ini akan diadakan penerimaan CPNS atau tidak. Begitu juga dengan Kemenkumham apakah dibuka atau tidak kita tunggu saja informasi resminya dari pihak Kemenpan-RB dan instansi bersangkutan.

Gambar untuk Informasi Pendaftaran CPNS Kemenkumham Tahun 2016


PERHATIAN !!
1. Sampai saat ini kami BELUM memperoleh informasi resmi terkait ada tidaknya penerimaan CPNS Tahun 2016 khususnya di Lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia.
2. Halaman ini dibuat untuk memberikan informasi kepada anda yang saat ini bertanya-tanya apakah sudah ada pembukaan pendaftaran CPNS tahun 2016 khususnya di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia.
3. Apabila memang nantinya ada penerimaan pendaftaran CPNS 2016, maka di halaman ini akan saya update segala informasi yang berkenaan dengan proses pendaftaran penerimaan CPNS 2016 khususnya di Lingkungan Kemenkumham.

Profil

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia atau yang disingkat Kemenkumham adalah sebuah kementerian dalam Pemerintahan Republik Indonesia yang bergerak dalam bidang urusan hukum dan hak asasi manusia (ham). Kemenkumham berada di bawah serta bertanggung jawab kepada Presiden. Kementerian Hukum dan Ham dipimpin oleh seorang Menteri yang sejak tanggal 27 Oktober 2014 dijabat oleh Yasonna Laoly. Kementerian Hukum dan ham ini sudah beberapa kali mengalami pergantian nama yakni: 'Departemen Kehakiman' di tahun 1945-1999, 'Departemen Hukum dan Perundang-undangan' di tahun 1999-2001, 'Departemen Kehakiman dan Hak Asasi Manusia' di tahun 2001-2004, 'Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia' di tahun 2004-2009 dan 'Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia' di tahun 2009-sekarang.

Berdasarkan Peraturan Presiden No. 24 tahun 2010, Kemenkumham mempunyai tugas untuk menyelenggarakan segala urusan dalam bidang hukum dan hak asasi manusia di pemerintahan untuk membantu Presiden dalam melaksanakan pemerintahan negara. Dan dalam melaksanakan tugasnya tersebut Kementerian Hukum dan Ham menyelenggarakan fungsi sebagai berikut:

1. Perumusan, menetapkan dan melaksanakan kebijakan dalam bidang hukum dan ham;
2. Mengelola barang milik/kekayaan negara yang menjadi tanggung jawab Kemenkumham;
3. Mengawasi atas pelaksanaan tugas dalam lingkungan Kemekumham;
4. Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi atas pelaksanaan urusan Kemenkumham di daerah;
5. Melaksanakan kegiatan teknis yang berskala nasional; dan
6. Melaksanakan kegiatan teknis dari pusat sampai ke daerah.

Pendaftaran CPNS Kementerian Hukum dan Ham Tahun 2016

Formasi CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Tahun 2016 akan kami muat disini jika nantinya sudah dibuka. Namun saya tegaskan sekali lagi sampai saat ini kami belum mendapatkan informasi terkait rencana pendaftaran CPNS di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM tahun 2016.

Jadwal Penerimaan CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia biasanya dilaksanakan secara serentak bersamaan dengan pembukaan penerimaan pendaftaran CPNS secara nasional. Dan itupun apabila adanya penerimaan CPNS tahun 2016 ini.

Pendaftaran Online CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Tahun 2016 akan diinformasikan kemudian apabila telah dibuka atau jadi dibuka tahun 2016. Maka dari itu, silahkan pantau terus website resmi Panselnas, Menpan atau webiste resmi Kemenkumham.

Persyaratan Pendaftaran CPNS Online Kemenkumham Tahun 2016 dapat dilihat langsung pada website resmi Panselnas atau BKN di alamat panselnas.menpan.go.id dan sscn.bkn.go.id. Dan untuk persyaratan khusus akan dikeluarkan nantinya oleh masing-masing instansi, begitu juga dengan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Namun seperti dalam penerimaan CPNS tahun 2014 lalu, berkas-berkas yang dibutuhkan pada saat mendaftar online CPNS adalah seperti KTP, Scan Ijazah & Transkrip Nilai dan alamat Email.

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS Kementerian Hukum dan Ham (Kemenkumham) Tahun 2016 tentu akan diinformasikan nanti sesudah dilakukan pendaftaran dan seleksi terhadap berkas-berkas pelamar yang masuk, itupun jika tahun ini memang ada pembukan pendaftaran CPNS, khususnya di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM.

Jadwal Seleksi Tes Kompetensi Dasar (TKD) CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Tahun 2016 akan diberitahukan nanti pada saat pengumuman hasil seleksi administrasi dikeluarkan. Dan hal ini tentu jika adanya pembukaan CPNS 2016 khususnya di Kemenkumham.

Jadwal Seleksi Tes Kompetensi Bidang (TKB) CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Tahun 2016 akan diberitahukan nanti pada saat pengumuman hasil seleksi Tes Kompetensi Dasar (TKB) dikeluarkan. Jadi bagi pelamar yang lulus dalam seleksi TKD berhak untuk mengikuti Tes Kompetensi Bidang (TKB). Dan sekali lagi jika adanya penerimaan CPNS tahun 2016 ini terutama di Kementerian Hukum dan HAM.

Seleksi Tes CPNS 2016 sudah mengharuskan seluruh Instansi Baik Pusat maupun daerah menggunakan metode seleksi Computer Assisted Test (CAT). Begitu juga halnya dengan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham). Jika Kemenkumham juga mengadakan penerimaan CPNS tahun 2016 ini, maka kemungkinan juga akan menggunakan metode CAT dalam seleksi penerimaan CPNS di lingkungannya. Maka dari itu, sebagai persiapkan menghadapi Ujian Tes CPNS nanti, silahkan pelajari soal-soal CPNS menggunakan sofware CAT dari sekarang. Untuk bisa berlatih menjawab soal-soal CPNS tersebut, silahkan daftarkan diri Anda di halaman berikut: CPNSONLINE.COM. Ingat !! "Jangan Berperang Sebelum Berlatih".

Pengumuman Kelulusan Akhir CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) tahun 2016 merupakan pengumuman hasil kelulusan yang menandakan bahwa seorang pelamar sudah lulus dalam semua tahapan seleksi. Pengumuman ini biasanya dikeluarkan setelah semua proses rangkain seleksi selesai dilakukan.

Demikian informasi Pendaftaran CPNS Kemenkumham Tahun 2016 yang dapat admin sampaikan pada kesempatan ini. Halaman ini akan terus kami perbaharui apabila ada perkembangan terkait ada atau tidaknya penerimaan CPNS 2016 di lingkungan Kementerian HAM. Mohon maaf jika informasi ini masih jauh dari harapan anda. Tapi admin berharap semoga informasi ini sedikitnya bisa menjawab pertanyaan anda tentang apakan sudah ada informasi mengenai penerimaan CPNS Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Tahun 2016. Terima kasih atas kunjungannya. Salam sukses dari http://ikhsan-blogs.blogspot.com.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel